UPDATE TEKNOLOGI BAGI GURU

Kegiatan pembelajaran bukan hanya milik siswa, akan tetapi semua wajib belajar bahkan guru di satuan Pendidikan. Guru juga harus terus mengupdate informasi pengetahuan dan praktik terhadap teknologi.

Kegiatan update teknologi bagi guru bisa berupa workshop, pelatihan ataupun dalam bentuk magang. Hal ini situasional yang mengkondisikan segala aspek dalam pembelajaran.

Dalam hal ini guru SMK Muhammadiyah Parung dalam program keunggulan Bisnis Daring dan Pemasaran yang melakukan kegiatan magang guru di Lotte Shoping Indonesia.

Kegiatan magang kerja guru dilakukan 50JP dalam proses durasi waktu kurang lebih 2 bulan yaitu di bulan November dan Desember 2021. Hal ini guna meningkagka kualitas dari pendidik di SMK Muhammadiyah Parung dalam meningkatkan kualitas lulusan.

Sosialisasi kegaitan dan pengembangan magang kerja guru

SMK Inspirasi Muhammadiyah Parung

Author & Editor

Menciptakan SDM yang Religius, Terampil, Handal, Berdaya Saing dan Siap Kerja